Perancangan Standar Operasional Prosedur Proses Pembuatan Batik Tulis SMA Negeri 1 Pamotan
Dalam rangka mewujudkan kompetensi program unggulan Laboratorium Batik Tulis SMA Negeri 1 Pamotan, maka dengan ini disusunlah Perancangan Standar Operasional Prosedur Proses Pembuatan Batik Tulis SMA Negeri 1 Pamotan, yaitu sebagai berikut;
1. Persiapan
Kain
·
potong kain sesuai
kebutuhan
·
ngeteli (mordanting),
menghilangkan unsur kimia/ kaji yang melekat pada serat kain yang berfungsi
membantu serat kain dalam menyerap zat warna dengan sempurna
baca juga: persiapan kain
baca juga: persiapan kain
2. Persiapan
Desain
·
desain dengan teknik
repetisi/ pengulangan
·
desain dengan teknik
setempat/ menyesuaikan pola busana
·
desain dengan teknik
langsung yaitu membuat desain dengan ukuran kain yang ada
3. Nyanting/
Mbatik Tahap 1
·
membuat klowongan
sesiai pola desain
·
memberikan
isen-isen
4. Pewarnaan
Tahap 1
·
pewarnaan batik dengan
menggunakan zat warna buatan / sintesisi (naptol)
·
pencelupan kain pada
larutan naptol dan soda api
·
pencelupan kain pada
larutan garam diazonium sebagai pembangkit dan pengunci warna
·
pewarnaan batik dengan
zat warna alam
5. Nyanting/
Mbatik Tahap 2
·
nembok / ngeblok
bagian kain yang dikehendaki untuk tidak terkena warna tahap dua
6. Pewarnaan
Tahap 2
·
pewarnaan batik dengan
menggunakan zat warna buatan / sintesisi (naptol)
·
pencelupan kain pada
larutan naptol dan soda api
·
pencelupan kain pada
larutan garam diazonium sebagai pembangkit dan pengunci warna
7. Pelorotan
Lilin
·
menghilangkan semua
lilin atau malam yan melekat pd akain dengan teknik merebus dengan menggunakan
larutan water glass
baca juga: teknik pelorotan lilin
baca juga: teknik pelorotan lilin
8. Penyajian
Karya
·
sebagai busana melalui
penjahitan
·
sebagai kelengkapan
interior rumah tangga (taplak meja, bad cover, sarng bantal guling, gorden,
dll)
·
sebagai hiasan dinding
(pemanis ruangan)
baca juga: teknik penyajian batik
Perancangan standar operasional prosedur proses pembuatan batik tulis SMA Negeri 1 Pamotan ini akan digunakan dan dikoreksi dalam rangka mewujudkan layanan kepada peserta didik yang berkualitas dan berdaguna tinggi.
Konseptor: Miftakhul Anwar
Penyalin naskah: Humas SMA Negeri 1 Pamotan
Editor: Admin
Penyelaras: Admin
Keterangan: Konsep awal ini disusun pada hari Jumat tanggal 22 Maret 2019
Post a Comment